KWT Ratujaya Depok, Hasilkan Madu dari Penerapan KASIMADU Karya Inovasi IPB University
Insan Dikti Lembaga Kawasan Sains dan Teknologi (LKST) IPB University bersama Dunia Usaha Dunia Industri (DUDI) Rimbun Landscape, mitra yang bergerak di bidang arsitektur lanskap meraih Program Matching Fund 2021 Kedaireka Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI. LKST IPB University dan Rimbun Landscape bekerjasama …
CARE IPB University Resmikan Sekolah Sampah Mandiri (SeSaMa) di Bekasi
Persoalan sampah masih menjadi permasalahan pelik di Indonesia, termasuk di Kabupaten Bekasi. Permasalahan sampah ini berkaitan dengan jumlahnya yang sangat banyak dan sebagian besar sampah masih dibuang menuju tempat pembuangan akhir (TPA). Hal ini disebabkan sangat sedikitnya sampah yang diolah di hulu dan karakter masyarakat …
Kenalkan Program Studi, Himiteka IPB University Gelar Open House 2022
Mahasiswa Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Ilmu dan Teknologi Kelautan (Himiteka) Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan IPB University sukses menggelar Marine Science and Technology (MST) Open House 2022. Kegiatan ini diselenggarakan secara luring terbatas di Auditorium Sumardi Sastrakusumah Fakultas Perikanan …
Ketua Umum HA IPB University Lantik Pengurus Baru HA Kepulauan Riau 2021-2025
Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Himpunan Alumni (HA) IPB University, Walneg S Jas, resmi melantik pengurus baru Himpunan Alumni Kepulauan Riau 2021-2025. Acara pelantikan dilaksanakan di Asrama Haji Tanjungpinang Kepulauan Riau, (12/2). Acara pelantikan yang disiarkan di kanal youtube Batam TV Biro TPI ini …
IPB University Kerjasama dengan Pemprov Kepulauan Riau Kembangkan One Village One CEO
IPB University menjalin kerjasama dengan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau untuk mengembangkan One Village One CEO di Kepulauan Riau. Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dilakukan oleh Rektor IPB University, Prof Arif Satria dengan Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad, (12/2). Dalam kanal youtube yang disiarkan oleh Batam …
IPB Ruby Jadi Runner Up Permisi Championship 2022
IPB Ruby menjadi runner-up Permisi Championship 2022 pada Jumat, 11/2. IPB Ruby merupakan salah satu tim Mobile Legends IPB E-Sport Community yang mewakili IPB University dalam ajang Permisi Championship 2022. Tim IPB Ruby diketuai oleh Candra Hendriyansyah Putra (mahasiswa Fakultas Kehutanan dan Lingkungan) dengan anggota …
Data Desa Presisi LPPM IPB University Hadir di Desa Perbatasan Kalimantan Utara
Wakil Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) bidang Pengabdian kepada Masyarakat IPB University, Dr Sofyan Sjaf, hadir di Desa Setabu, Sebatik Barat, Nunukan Kalimantan Utara, (11/2). Bersama Koordinator Teknologi Informasi Unit Desa Presisi (UDP), Afan Ray Mahardika, MSi, Danang Aria Nugroho, SE dan …
Departemen SKPM IPB University Kupas Agenda Indonesia Hadapi Perubahan Iklim
Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat (SKPM), Fakultas Ekologi Manusia (Fema) IPB University kembali mengadakan Diskusi Ekologi, Kebudayaan dan Pembangunan secara daring, (11/2). Diskusi ini menghadirkan Direktur Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Kemen LHK) yakni Laksmi Dhewanti, MA IPU, Dirjen Planologi …
Departemen ITK IPB University Gelar Marine Goes to School di Pangandaran
Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan (ITK), Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB University gelar Marine Goes to School (MGTS) 2022 ke beberapa Sekolah Menengah Atas (SMA) di Kabupaten Pangandaran. Kegiatan sosialisasi Departemen ITK ini diberikan kepada siswa kelas XII di 3 Sekolah Menengah Atas …
Perkuat Aplikasi Kelautan dan Kemaritiman, Departemen ITK IPB University Lakukan Kerjasama dengan Politeknik Kelautan dan DKPKP Pangandaran
Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan IPB University menggandeng Politeknik Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pangandaran (DKPKP) perkuat kerja sama dalam bidang kelautan dan perikanan, (9/2). Komisi Riset, Inovasi, Kerjasama dan Internasionalisasi (RIKI) Departemen Ilmu dan Teknologi Kelautan yang terdiri dari Riza A. Pasaribu, MSi dan Dea …